Cara Memasukkan Voucher Indosat Lewat SMS

Cara Memasukkan Voucher Indosat Lewat SMS – Menjadi pelanggan setia Indosat jelas kalian tentu pernah membeli pulsa / paket data dengan sistem voucher. Yah ini merupakan salah satu metode lama yang ditawarkan Indosat bagi para pelanggan untuk dapat mengisi ulang pulsa HP / paket data ketika kondisi kuota / pulsa habis. Simple dan praktis menjadi salah satu kelebihan metode ini.

Menariknya isi ulang pulsa / paket data dengan voucher punya sensasi tersendiri. Karena kita akan mendapatkan kode angka cukup banyak. Yang mana kode ini nantinya harus kita masukkan baik melalui kode dial atau SMS agar isi dari voucher tersebut masuk ke nomor HP kita. Namun di era modern ini nyatanya tidak sedikit yang bingung dan belum tahu cara memasukkan voucher Indosat lewat SMS.

Tentang Voucher Indosat

Jadi seperti judul yang kami tulis di atas, kali ini kita akan membagikan panduan lengkap tentang cara memasukkan kode voucher Indosat lewat SMS. Namun sebelum itu mungkin ada dari kalian yang belum tahu atau bahkan belum pernah mendengar dan melihat voucher Indosat, jadi disini akan kami bagikan sedikit tentang voucher Indosat.

Apa itu Voucher Indosat?

Bagi yang belum tahu, Voucher Indosat adalah sebuah produk layanan pulsa atau paket data yang dibuat dan dikeluarkan langsung oleh pihak Indosat Ooredoo bagi para pelanggan Indosat khususnya pelanggan prabayar yang ingin melakukan pengisian ulang pulsa / paket data.

Jenis-Jenis Voucher Indosat

Seperti kami jelaskan di atas, setidaknya sampai saat ini hanya ada dua jenis pilihan voucher Indosat yang bisa dimiliki / dibeli. Kedua jenis tersebut adalah:

  • Voucher Pulsa: khusus digunakan untuk isi ulang pulsa nomor HP Indosat (IM3, Mentari)
  • Voucher Data: khusus digunakan untuk isi ulang paket data / kuota internet nomor HP Indosat (IM3, Mentari)

Masa Aktif Voucher Indosat

Untuk masalah masa aktif, seperti kita ketahui bersama hampir setiap perusahaan telekomunikasi di Indonesia tentu memiliki ketentuan tersendiri terkait masalah masa aktif. Umumnya hal ini akan disesuaikan dengan nominal pulsa atau paket data yang dibeli.

Maka dari itu jika ditanya berapa masa aktif voucher Indosat, maka dapat kami katakan bahwa masa aktif akan disesuaikan berdasarkan voucher yang dibeli baik itu 7 hari, 15 hari atau 30 hari.

Keunggulan Memakai Voucher Indosat

Dengan mengetahui sekilas tentang Voucher Indosat seperti di atas, tentunya hal ini akan dapat memudahkan kalian yang masih menjadikan metode ini sebagai pilihan ketika ingin mengisi pulsa / paket data. Nah terkait masalah tersebut, berikut beberapa kelebihan / keunggulan voucher Indosat.

  • Mudah digunakan
  • Lebih fleksibel
  • Tersedia di hampir seluruh counter penjualan pulsa HP
  • Harga murah
  • Tersedia beragam pilihan paket pulsa
  • Tersedia beragam pilihan paket data / kuota

Meski dapat dibilang memiliki cukup banyak kelebihan, akan tetapi dalam penggunaannya voucher Indosat memiliki masa aktif. Yang dimana ketika tidak digunakan di rentang masa aktif tersebut, biasanya voucher akan hangus.

Cara Memasukkan Voucher Indosat Lewat SMS

Cara Input Voucher Indosat

Untuk menggunakan voucher Indosat, setidaknya ada beberapa metode untuk bisa di aplikasikan mulai dari kode dial, SMS hingga menggunakan aplikasi. Namun tidak akan kami bahas keseluruhannya, disini kami hanya akan fokus membahas cara memasukkan voucher Indosat lewat SMS.

Jadi bagi kalian yang belum tahu tak perlu khwatir, karena disini akan kami bagian panduan mudah yang bisa kalian ikuti.

  • Pertama-tama silahkan siapkan voucher Indosat yang telah dibeli
  • Gosok hologram yang tertera dalam voucher tersebut memakai koin hingga terlihat kode voucher yang terdiri dari 14 digit angka.
  • Sampai disini silahkan buka menu telepon / phone lalu masukkan kode dial beserta kode vouchernya dengan format *556*[kode voucher]#.
  • Contohnya adalah *556*12345678901234#.
  • Setelah itu silahkan klik tombol panggil / ok.
  • Tunggu sampai ada pesan pop up yang mengatakan bahwa kalian sudah berhasil menggunakan voucher Indosat.
  • Sampai pada tahap ini pastikan kalian juga mendapatkan notifikasi di SMS bahwa pulsa / paket data dari voucher Indosat sudah berhasil ditambahkan.

Nah secara garis besar cara memasukkan voucher Indosat lewat SMS memang tidak bisa karena format utama yang digunakan Indosat atau perusahaan provider pada umumnya yakni dengan memanfaatkan kode dial.

Namun kalian tidak perlu khawatir karena cara di atas merupakan cara paling tepat untuk bisa kalian gunakan ketika ingin mengisi voucher Indosat lewat SMS.

Akhir Kata

Demikian penjelasan singkat yang dapat gsmtrik.id sampaikan tentang cara memasukkan voucher Indosat lewat SMS semoga apa yang sudah kami sampaikan bisa menjadi referensi menarik dan membantu.

Sumber Gambar: indosatooredoo.com, gsmtrik.id

Bagikan:

Tinggalkan komentar